Mengatur setingan waktu sesuai dengan Timezone tertentu pada Ubuntu Server 14.04 LTS dapat dilakukan sebagai berikut:
> sudo dpkg-reconfigure tzdata
selanjutnya akan ditampilkan dialog pemilihan wilayah geografis yang dilanjutkan dengan pemilihan nama kota.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar